Daftar Gunung di Provinsi Aceh

Daftar Gunung di Provinsi AcehProvinsi Aceh adalah salah satu provinsi di paling utara pulau Sumatera. Dan tentunya Sumatera adalah pulau di Indonesia yang terkenal dengan gunung dan bukitnya, sehingga di sebut juga dengan barisan bukit atau bukit barisan. Aceh menjadi salah satu daerah di Pulau Sumatera yang memiliki banyak dataran tinggi. 

Di Provinsi Aceh ada 7 gunung yang menjadi pasak bumi di utara Sumatera yaitu Provinsi Aceh. Berikut ini daftar gunung yang terdapat di provinsi Aceh :


Gunung di Aceh

Baca juga : Daftar Gunung di Sumatera Lainnya
NO
NAMA GUNUNG
KETINGGIAN (DPL)
STATUS
1 Gunung Bandahara 3.030 mdpl  Tidak Aktif
2 Gunung Burni Telong 2.600 mdpl Tidak Aktif
3 Gunung Geureudong 2.885 mdpl Aktif
4 Gunung Kembar unknown Aktif
5 Gunung Leuser 3.404 mdpl Tidak Aktif
6 Gunung Perkison 2.228 mdpl Tidak Aktif
7 Gunung Seulawah Agam 1.726 mdpl Aktif

Dari ketujuh daftar gunung di atas yaitu di Aceh terdapat 3 gunung aktif dan 4 gunung tidak aktif lagi.

Posting Komentar

Harap gunakan kata-kata sopan dalam berkomentar.

Lebih baru Lebih lama